Kota yang dipersiapkan oleh Bung Karno sebagai Ibukota negara ini juga patut untuk dikunjungi, dari sejarah, budaya, alam semua tersedia di Kota Palangkaraya. Berikut kami susun paket wisata di Kota Palangkaraya bagi anda yang penasaran dengan ibukota Kalimantan Tengah ini.

Meeting Point:

Bandara atau Hotel Kota Palangkaraya

Include

  • Penjemputan di Bandara
  • Hotel
  • Mobil dan Driver
  • Guide
  • Makan
  • Tiket masuk

Exclude

  • Tiket Menuju Palangkaraya
  • Pengeluaran Pribadi
  • Tips guide dan driver
  • Tour di luar program
1

Day 1: Kedatangan - Keliling Kota

  • Begitu anda tiba di Bandara Cilik Riwut Kota Palangkaraya kami akan menyambut anda di terminal kedatangan, menyesuaikan dengan jam kedatangan kalau waktu masih memungkinkan kita bisa keliling kota (Jembatan Kahayan, Tugu Sukarno, Toko Sovenir) atau menikmati sunset di tepi sungai.
2

Day 2: Musium - Pulau Orangutan - Desa Wisata Sei Gohong - Bukit Tangkiling

  • Setelah sarapan di hotel anda kembali dijemput dan langsung menuju Musium Balangan untuk belajar lebih banyak tentang budaya Dayak dan Masyarakat Kalimantan Tengah.
  • Perjalanan dilanjutkan menuju pulau pra pelepas orangutan untuk melihat primata ini di habitat asalnya.
  • Setelah makan siang kita akan menuju desa wisata Sei Gohong untuk berannang di Sungai Berair hitam.
  • Kegiatan terakhir hari ini adalah mendaki bukit Tangkiling untuk menikmati sunset sekalian belihat Batu Banama  yang terkenal dengan legendanya.
  • Makan malam dengan menu khas masakan Dayak
3

Day 3: Palangkaraya - Kembali

  • Hari ini hari terakhir di Kota Palangkaraya, menyesuaikan dengan jadwal penerbangan.

*Jadwal bisa berubah sesuai dengan kondisi di lapangan.

Cara Booking:

  1. Email ke info@beborneotour.com atau WA 085251501009
  2. Konfirmasi tangal keikutsertaan.
  3. Kirim Nama dan no hp
  4. Bayar DP 50%
  5. Deal dan masuk list peserta

Ketentuan Trip:

  1. Pelunasan pas dijemput sebelum berangkat.
  2. Konfirmasi pembayaran transfer dengan meyertakan foto bukti pembayaran melalui BBM atau WA atau email.
  3. DP dianggap hangus jika peserta membatalkan keikutsertaannya, kecuali menemukan pengganti.
  4. Jika terjadi pembatalan oleh panitia karena sebab yang tidak dapat di tanggulangi, maka DP yang sudah di bayarkan akan dikembalikan.

Hubungi kami untuk harga terbaik